Friday, April 29, 2011

Sistem pencernaan pada hewan Ruminansia (memamah biak)

4/29/2011 10:12:00 AM

Hewan Ruminansia adalah hewan yang mengunyah makananya dua kali.
Saluran pencernaanya tersusun atas :
- Mulut
- Kerongkongan

- Lambung, yang terbagi menjadi :
   - Rumen
   - Petikulum
   - Omasumi
   - Abomasum

Proses pencernaan pada Ruminansia :
Makanan masuk ke rumen dan mengalami pembusukan oleh mikriirganisme. Makanan akan didorong ke retikulum, kemudian diaduk-aduk hingga dihasilkan gumpalan-gumpalan ksasar(bolus). Bolus akan didorong kembali ke mulut untuk dikunyah lagi. Bolus yang sudah dikunyah kemudian masuk ke dalam omasum dimana makanan lebih dihaluskan lagi. Makanan kemudian masuk ke abomasum dan dicerna secara kimiawi.

Diposting oleh

Berbagi informasi untuk semua. Internet, desain grafis, software dan lain sebagainya. Semuanya bebas untuk dinikmati disini. Jangan lupa tinggalkan komentar agar blog ini semakin maju dan tetap hidup. Terima kasih.

0 tanggapan, kritik, saran, serta komentar.:

Post a Comment


 

© 2014 Saonone's. All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top