Tuesday, July 19, 2011

11 Shorcuts untuk Google+

7/19/2011 09:47:00 AM

Sudah punya akun Google+ dan masih sibuk mempelajari cara bermain-main di dalamnya? Saonone's  Online Notes punya bocoran chat sheet yang akan sangat membantu Anda untuk bisa lebih akrab dengan Google+

1. Untuk menulis huruf TEBAL, tambahkan asteriks di awal dan akhir kata: *Word*

2. Untuk menulis huruf MIRING, tambahkan underscore di awal dan akhir kata: _Word_

3. Untuk menulis huruf dengan STRIKETHROUGH, tambahkan dash di awal dan akhir kata: -Word-

4. Mention kawan di postingan Anda dengan menambahkan + atau @ di awal kata: +saonone atau @saonone
5. Mengirim Private Message dengan cara sharing post pada orang-orang tertentu, dan disable reshare.

6. Klik timestamp pada sebuah post akan menampilkan post tersebut dengan sebuah permalink

7. Button HIJAU: Orang-orang yang tidak berada di circle Anda, bisa melihat postingan Anda. Button BIRU: Hanya orang-orang yang ada dalam circle Anda bisa melihat postingan tersebut, kecuali jika postingan itu di-share.


8. HOTKEYS:
- Space: untuk scroll down Stream
- Shift+Space: untuk scroll up Stream
- J: Single post down scroll
- K: Single post up scroll
- Q: Jump to chat
- Return: Start comment
- Tab Return: End Comment

9. Untuk mencegah orang lain sharing postingan Anda, klik tanda panah yang terdapat di kanan atas dari postingan tersebut, lalu choose ‘Disable reshare’.

10. Klik pada +1 button yang ada di sebuah post, sama artinya dengan ‘Like’ pada Facebook. Klik pada +1 button sekali lagi, akan membatalkan ‘Like’ yang dibuat sebelumnya.

11. Menggunakan +1 pada sebuah postingan tidak akan membuat postingan tersebut masuk dalam daftar +1 page milik Anda. Kecuali jika +1 dilakukan melalui web.


sumber

Diposting oleh

Berbagi informasi untuk semua. Internet, desain grafis, software dan lain sebagainya. Semuanya bebas untuk dinikmati disini. Jangan lupa tinggalkan komentar agar blog ini semakin maju dan tetap hidup. Terima kasih.

1 tanggapan, kritik, saran, serta komentar.:

  1. kowe ngono enak pak wes nduwe google+. wes keenteken panggon o ketoke google+ e :(

    ReplyDelete


 

© 2014 Saonone's. All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top