Thursday, December 16, 2010

foobar2000 Music Player download

12/16/2010 06:01:00 PM

Hampir setiap komputer yang menyala pasti memutar musik kesayangan sang pemakainya, maka dari itu setiap komputer tersebut harus memiliki software pemutar musik sepert yang default ada di windows yaitu Windows Media Player atau mungkin Winamp yang memiliki fasilitas yang super komplit mulai dari music player hingga radio serta bisa juga digunakan untuk menonton tv tapi harus punya tv tunernya, hhe. Contohnya saja Winamp, dalam aplikasi ini dilengkapi fasilitas video player, online store, bahkan browser yang langsung diintegrasikan di dalamnya.
Kali ini saya tidak ingin posting aplikasi yang berat, hhe. pengen posting aplikasi yang enteng tapi berguna untuk memutar musik dan tampilanya pun tidak neko-neko, yaitu foobar2000 Music Player. Dalam aplikasi ini menawarkan fasilitas yang ada pada software pemutar musik pada umumnya tetapi dikemas apik dengan tampilan yang sangat simple sehingga menjadikan aplikasi ini sangat enteng saat dijalankan.
Tampilan dari foobar sendiri mungkin bisa dibilang sama dengan pemutar musik yang terintegrasi langsung dengan KDE yaitu Amarok Music Player. Tampilan dari aplikasi ini juga simple dan sangat enteng sehingga kita dapat mengerjakan tugas atau yang lain sambil mendengarkan musik kesayangan kita tanpa khawatir dengan masalah hang atau  yang lainya.hhe. Download foobar2000 link di bawah ini.

DOWNLOAD - foobar2000 Music Player

Diposting oleh

Berbagi informasi untuk semua. Internet, desain grafis, software dan lain sebagainya. Semuanya bebas untuk dinikmati disini. Jangan lupa tinggalkan komentar agar blog ini semakin maju dan tetap hidup. Terima kasih.

0 tanggapan, kritik, saran, serta komentar.:

Post a Comment


 

© 2014 Saonone's. All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top